August 2018 archive

Kota Malang Pada Masa Awal Perang Kemerdekaan 1945-1947 : Aksi Kemanusiaan di Garis Belakang

Kebanyakan penulisan sejarah Indonesia pada masa Perang Kemerdekaan Indonesia lebih banyak menampilkan aspek militer (pertempuran) atau aspek politik (termasuk menyangkut diplomasi). Dari segi lokasi, kota-kota yang disorot adalah kota-kota yang banyak terjadi pertempuran dalam skala besar seperti Jakarta, Surabaya, Semarang, Yogyakarta, Bandung, Medan lain sebagainya. Namun periode itu menyangkut banyak aspek, bukan hanya perang dan …

Continue reading